Pengumuman Beasiswa Yayasan Semester Ganjil Tahun Akademik 2022/2023
Diberitahukan kepada mahasiswa/i STIKes Salsabila Serang, Bahwa Yayasan Salsabila Multi Karya Banten bekerjasama dengan STIKes Salsabila Serang kembali membuka Pendaftaran Beasiswa Yayasan Semester Ganjil Tahun Akademik 2022/2023, Bagi Mahasiswa/i STIKes Salsabila Serang yang berminat, silahkan melengkapi berkas persyaratan dibawah ini Read more